Bing.com milik Microsoft meningkatkan pangsanya dalam pasar penggunaan mesin pencari di Amerika Serikat. Kantor berita Reuters memperoleh laporan dari StatCounter (firma riset internet asal Irlandia) bahwa selama bulan Juli 2009, angka pengguna Bing naik sebesar 1%. Menurut data, bulan Juni lalu angka yang diperoleh Bing sebesar 8,23%, sementara pada akhir bulan Juli didapatkan angka 9,41%. Jika angka ini digabungkan dengan pangsa pasar mesin pencari Yahoo! yang baru-baru ini mengikat kerja sama dengan Microsoft, terdapatlah jumlah total 20,36%.
Angka tersebut memang masih terbilang jauh bila dibandingkan dengan raihan Google sebesar 77,54%. Namun ternyata Google mengalami penurunan pengguna. Sebelumnya pada Juni 2009, mereka sukses merebut 78,48% pasar.
Dalam laporannya, StatCounter menyebutkan, "Bing berhasil melakukan perkembangan yang pelan tapi pasti. Namun ikatan kerja sama 10 tahun antara Microsoft dan Yahoo! pekan lalu harus terus berupaya sinergis jika ingin menggeser popularitas Google." Apalagi menurut data mereka, secara global Google masih sangat jauh memimpin pasar mesin pencari, yaitu sebesar 89,23%. Artinya penetrasi Bing dan Yahoo! ke region-region selain AS sangatlah diperlukan.
Sekadar informasi, di Indonesia, Google unggul telak dibanding pesaing-pesaingnya. 96,22% pengguna internet di tanah air memilihnya sebagai mesin pencari, sementara Yahoo! dan Bing masing-masing hanya mencatat angka 2,84% dan 0,7%. Hmm, PR sangat berat memang masih menunggu duo Microsoft dan Yahoo!.
TimE
Labels
- CCNA Discovery 1 Version 4 Networking for Home and Small Businesses (9)
- CCNA Discovery 2 : Working at a Small-to-Medium Business or ISP (9)
- CCNA Discovery 3 : Introducing Routing and Switching in the Enterprise (10)
- CCNA Discovery 4 : Designing and Supporting Computer Networks (Version 4.0) (9)
- HardwarE (28)
- healty (3)
- Hot news IT (43)
- Lain-lain (4)
- LinuX (10)
- SoftWare (13)
Blog Archive
-
▼
2009
(150)
-
▼
Agustus
(48)
- Fuji Xerox Luncurkan Printer Khusus UMKM
- Pengguna Bing di AS Meningkat
- IE masuk Tempat sampah
- Asus Luncurkan TV Monitor Seri T1
- Anti Virus Jackie Chan Hadir di Indonesia
- Intel Atom VS AMD Neo
- LG Luncurkan LCD TV Hemat Listrik
- Aspire Timeline dipersenjatai Intel Laminar Wall Jet.
- NetBSD 5.01 Dirilis
- Charge Batere Notebook 10 Menit Saja
- UI Gelar Olimpiade Sains Komputer Nasional
- Cukup 5 Menit Isi Ulang Batere Toshiba
- San Francisco (ANTARA News/Reuters) - Twitter dan ...
- Facebook Hadapi serangan Peretas
- Toshiba Segera Luncurkan Fuel Cell Charger
- CCNA Discovery 4 - Module 8 Exam Answers Version 4.0
- CCNA Discovery 4 - Module 9 Exam Answers Version 4.0
- CCNA Discovery 4 - Module 7 Exam Answers Version 4.0
- CCNA Discovery 4 - Module 6 Exam Answers Version 4.0
- CCNA Discovery 4 - Module 5 Exam Answers Version 4.0
- CCNA Discovery 4 - Module 4 Exam Answers Version 4.0
- CCNA Discovery 4 - Module 3 Exam Answers Version 4.0
- CCNA Discovery 4 - Module 2 Exam Answers Version 4.
- CCNA Discovery 4 - Module 1 Exam Answers Version 4.0
- CCNA Discovery 3 - Module9 Exam Answers Version 4.0
- CCNA Discovery 3 - Module 8 Exam Answers Version 4.0
- CCNA Discovery 3 - Module 7 Exam Answers Version 4.0
- CCNA Discovery 3 - Module 6 Exam Answers Version 4.0
- CCNA Discovery 3 - Module 5 Exam Answers Version 4.0
- CCNA Discovery 3 - Module 4 Exam Answers Version 4.0
- CCNA Discovery 3 - FINAL Exam Answers Version 4.0
- CCNA Discovery 3 - Module 3 Exam Answers Version 4.0
- CCNA Discovery 3 - Module 2 Exam Answers Version 4.0
- CCNA Discovery 3 - Module 1 Exam Answers Version 4.0
- 2011 Nokia Bikin Laptop
- Yahoo Berencana Tutup Situs GeoCities
- Microsoft Uji Kekuatan Windows Mobile 6.1
- Kingston Luncurkan Flash Drive 128 GB
- Netbook Terbaru dari AsuS, layarnya bisa di sentuh...
- Open Source bisa Hemat Miliaran Rupiah
- Pembukaan IGOS CENTER Bandung
- Samsung Hummingbird, Processor Smartphone Tercepat
- Acer Rilis Computer Compact Nettop Mungil
- M&Soft Luncurkan Mappy AP1 PND Berukuran 7-inch Di...
- Hacker Park Merupakan Solusi Parkir Gratis
- Microsoft Umumkan Harga Windows 7 Family Pack Bers...
- Acer Luncurkan PC Desktop Terbaru ASM5800, ASM3202...
- Si Orange, Acer Aspire Predator Komputer Destkop G...
-
▼
Agustus
(48)
Translate
Counter
Diposting oleh
vanz blog
Jumat, 07 Agustus 2009
Langganan:
Posting Komentar (Atom)